VirtuaNES emulator adalah sebuah
software emulator untuk memainkan game NES atau game nintendo. Bagi
anda yang pernah mengalami atau pernah memainkan game NES pasti anda
sudah mengenal game super mario, battle city atau tekken atau yang
lainnya.
Game NES mungkin sudah tidak terlalu digemari oleh anak mudah saat ini, namun game NES ini masih tetap mampu memberikan hiburan tersendiri untuk kita.
Berbagai keuntungan memainkan game NES dengan komputer diantaranya adalah :
- Kita tidak memerlukan komputer dengan spesifikasi yang terlalu tinggi
- Kita bisa mendownload ratusan NES Roms game dengan mudah, karena
sebagian besar kapasitas dari roms ini sangat kecil dan cukup cepat
untuk kita unduh.
- Game Roms tersedia banyak di internet dan sebagian besar gratis
- Kita bisa memainkannya dengan joystick, anda bisa melakukan setting controller apa yang ingin anda pakai.
- Anda bisa menyimpan permainan anda sehingga anda bisa meneruskannya lain waktu
Untuk mendownload VirtuaNES emulator anda bisa mengunjungi (pilih salah satu sesuai keinginan anda) :
Setelah anda memperoleh VirtuaNES emulator, maka selanjutnya anda harus mendownload game roms. Anda bisa mendownloadnya di :
Free download NES Roms
Setelah semuanya siap, maka langkah selanjutnya anda tinggal menjalankan VirtuaNES emulator tersebut kemudian buka Roms yang anda download tadi (file – open)
0 komentar:
Post a Comment